Senin, 14 November 2016

Sekarang Hampir Semua Orang Punya Website, Kamu Kapan?

Saat ini Teknologi Informasi Berkembang dengan sangat Pesat. Berkomunikasi jarak jauh sekarang bisa dilakukan hanya dalam beberapa Detik, Bahkan dengan berbagai Pilihan fasilitas. Saya masih ingat dulu ketika Ponsel masih menjadi Barang yang sangat Mewah. Apabila seseorang Memiliki Ponsel, bisa dipastikan dia adalah Orang yang cukup Harta. Beda Dengan sekarang, Gadget semacam itu (Bahkan yang lebih canggih) Seakan menjadi Barang wajib untuk setiap kalangan. Dari Miskin ke kaya, Glamour dan Sederhana, Semuanya melek teknologi.

Salah satu Media Komunikasi yang sangat populer sekarang ini adalah Website. Website adalah sekumpulan Halaman yang berisi Informasi yang dapat diakses melalui Browser. Yang sedang agan baca sekarang ini pun adalah WebBlog, sebuah Website yang dikhususkan untuk Blogging. Contoh Lainnya sangat banyak, Mulai dari Google, Facebook, Twitter, semuanya adalah Website. Bahkan sekarang ini Website Personal juga cukup Populer, Sebut saja Sugeng.id, sutopo.com, Sutoro.web.id, dll. Nah, Asumsi saya, jika agan sedang membaca Artikel ini, berarti Agan tertarik dengan Judulnya. Jika Agan Tertarik dengan Judulnya, Berarti Agan Belum Punya Website Sendiri, Benar atau Benar?

Kenapa sih Harus punya Website?


Bukan hanya Agar tidak dibilang GapTek atau Gagap Teknologi, tapi memang Website Sangat Penting untuk dimiliki, baik Website Ecommerce ataupun Personal. Bahkan Dosen saya pernah Berkata

“... Mungkin Beberapa tahun kedepan, Harta yang paling Berharga adalah UserName dan Password ...”

Oke, mungkin Terdengar Seperti Candaan Biasa, tapi coba pikirkan baik-baik Makna didalamnya, Apa Benar Seperti itu? Kenyataannya sekarang ini Kehidupan di Dunia Nyata seakan Bergeser kearah Dunia Maya (Bukan Maya Pembantunya Om Sule loh ya). Orang-orang Jauh Lebih Sering Berinteraksi secara Online dibanding Bersosial secara langsung, Bahkan Generasi saat ini dijuluki Generasi Menunduk karena Terlalu Sering Menggunakan SmartPhone Mereka. UserName dan Password menjadi Semakin Berharga, karena jika kehilangan dua hal tersebut, kita seolah Kehilangan Jati diri kita di Dunia Maya.


Website penting dimiliki agar kita memiliki Jati Diri di Dunia Maya. Memiliki Website Personal Walaupun hanya sekedar Halaman Profil saja, Akan meningkatkan Reputasi agan dimata orang lain. Saya Bahkan pernah mendengar Sebuah Perusahaan Bonafit Hanya Menerima CV Pelamar Kerja Secara Online (Menggunakan Website Profil).

Jangan Kalah Sama Saingan!


Agan punya Usaha Sendiri? Menjual Jasa atau Barang Tertentu? Buat Websitenya! Online kan Usaha Agan. Bayangkan Berapa Banyak Pembeli Potensial di Indonesia yang tidak Terjangkau toko fisik agan, Padahal Sebenarnya Membutuhkan Barang atau Jasa yang agan Jual. Kemajuan Teknologi tidak Menunggu Agan Siap, Mau tidak Mau Harus Mengikuti Arus atau Menerima Resikonya. Jangan Sampai Usaha Agan Bangkrut Dikalahkan Pesaing yang Sudah Jauh didepan Agan.

Jutaan Orang di Indonesia Mengakses Internet Setiap Hari. Dan Hampir Semuanya Berpotensi Menjadi Pelanggan Setia Agan.

Website Personal? Kenapa Tidak.


Pernah suatu kali saya diminta Membantu Adik saya yang masih SD untuk Mengerjakan Tugas Sekolah. Karena ada Materi yang saya lupa, saya Browsing di Internet seputar Materi tersebut. Miris Sekali, Konten-konten yang Menurut saya Sama Sekali Bukan Untuk Dikonsumsi Anak-anak banyak sekali Bermunculan! Padahal yang saya Cari adalah Materi Pelajaran Anak SD. Saya yakin sekali Konten Negatif tersebut dibuat oleh orang yang tidak Bertanggung Jawab dan Hanya Mengejar Uang Semata. Saya Bergidik membayangkan bagaimana jika Adik saya tadi Browsing Sendiri di Internet tanpa Saya dampingi kemudian Malah Menemukan Konten-konten tersebut...

Jangan Ragu Untuk Membuat Website Personal Milik Agan! Selain Untuk Membangun Reputasi, Agan juga bisa mengisi Website Agan dengan Konten-konten Positif dan Berguna agar tidak terjadi Lagi Hal yang saya Alami Diatas. Lagipula ada banyak sekali Kategori Website yang bisa kita buat, Seperti Website Sosial, Portofolio, dll. Mari Kita Penuhi Internet di Indonesia Dengan Hal-hal Positif dan Berguna, Bukankah Mencerdaskan Kehidupan Bangsa Adalah Salah Satu Tujuan Utama Negara Indonesia? :)

Kreasikan dan Ciptakan Websitemu dengan DomaiNesia


Oke, Ada Beberapa Alasan yang Menunda atau Bahkan Menghalangi Orang untuk Membuat Website. Yang Paling Umum adalah Mereka tidak Bisa Membuat Website Sendiri, Kekurangan Biaya, Atau Malas. Padahal sudah tersedia Banyak Resource di Internet yang memberikan Banyak Informasi Seputar Cara Membuat Website, Cara Mengelola Website, dll.

Kalau Agan tidak Mau Repot, DomaiNesia.com Menawarkan Sebuah fasilitas Untuk clientnya yaitu Instant Deploy, dimana agan bisa Langsung Memiliki sebuah Website Beserta Hosting dan Domainnya hanya dalam Beberapa Menit saja (Sesuai Jargonnya "deploy websites in minutes."). Tanpa Harus Repot cari tutorial Sana-sini. Klik Saja Gambar Dibawah jika ingin Mencari Tahu Lebih Lanjut. Jangan Sungkan untuk Bertanya melalui Live Chat, karena menurut Pengalaman Saya, Admin dan Costumer Service nya sangat Menyenangkan untuk Diajak Bicara.

Instant Deploy Domainesia

Masalah Biaya? Tenang Saja, Domainesia.com Menawarkan Berbagai pilihan Harga yang Bervariasi. Bahkan ada juga Hosting Lite yang Harganya Hanya Rp 99.000 saja! Kita juga dapat Memilih Sendiri tipe Website yang ingin Dibuat, Seperti Toko Online, Web Personal, Developer, dll.

Saya Tidak Bisa Memberi Solusi untuk Masalah yang ketiga yaitu Rasa Malas. Karena yang bisa mengalahkan Rasa Malas adalah Diri Anda Sendiri. :) Tunggu Apa Lagi? Action Sekarang! Semoga Bermanfaat.

TAGS : domainesia, domain, hosting, hosting domain murah, hosting murah indonesia, cara membuat blog, cara membuat website


Sekarang Hampir Semua Orang Punya Website, Kamu Kapan?
4/ 5
Oleh